Sabtu, 27 Februari 2010 di 19.58 |  
Sedikit mau kasih informasi yang ane tau nih tentang bagaimana kita memilih prosesor yang baik, berikut infonya:
- Pertama, sebelum kita membeli prosesor maka yang harus kita perhatikan adalah kecepatan prosesor itu. Semakin besar kecepatan prosesor makin cepat pula kinerjanya. Sebaiknya untuk saat ini pilihlah prosesor di atas 2 GHZ, karena semakin lama perangkat lunak yang dikembangkan oleh vendor membutuhkan prosesor dengan kecepatan tinggi.
- Kedua, kita tentukan dulu nih merek apa yang akan kita pakai. Intel atau AMD karena kedua merek itu sekarang sedang merajai pasaran indonesia pada saat ini. Tapi biasanya PC berbasis AMD kalau dijual lagi harganya akan merosot, tapi juga ingat PC berbasis AMD masih sedkit lebih murah dibanding PC berbasis Intel dan kemampuannya juga lumayan bagus.
- Ketiga, yang harus diperhatikan adalah mengenai soket yang dimiliki prosesor. Usahakan cari prosesor dengan soket terbaru meskipun harganya lebih mahal.
Diposting oleh UntarA pRatama

0 komentar:

Visit the Site
MARVEL and SPIDER-MAN: TM & 2007 Marvel Characters, Inc. Motion Picture © 2007 Columbia Pictures Industries, Inc. All Rights Reserved. 2007 Sony Pictures Digital Inc. All rights reserved. blogger templates